NR. 335 - TUHAN INILAH HIDUPKU



BAIT 1
Tuhan inilah hidupku
Kuserahkan pada-Mu
Segala cita-citaku,
Masa depanku
Menjadi milik-Mu

BAIT 2

Jadikan kami terang-Mu
Di tengah keg'lapan dunia
Membawa bangsa-bangsa
Kepada-Mu
Tuhan ini kerinduanku

REFF:

Bagi-Mu Tuhan
Seluruh hidupku
Pakailah Tuhan
Bagi kemuliaan-Mu
Genapi seluruh rencana-Mu
Sampai bumi penuh
Kemuliaan-Mu

0 Response to "NR. 335 - TUHAN INILAH HIDUPKU"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel