LAGU PENYEMBAHAN - KAU YANG TERINDAH






VERSE 1
KAU YANG TERINDAH 
DI DALAM HIDUP INI
TIADA ALLAH TUHAN 
YANG SEPERTI ENGKAU
BESAR PERKASA PENUH KEMULIAAN

VERSE 2
KAU YANG TERMANIS 
DI DALAM HIDUP INI
KU CINTA KAU LEBIH DARI SEGALANYA
BESAR KASIH SETIAMU KEPADAKU

CHORUS
KU SEMBAH KAU YA ALLAHKU
KU TINGGIKAN NAMA-MU SELALU
TIADA LUTUT TAK BERTELUT
MENYEMBAH YESUS TUHAN RAJAKU
KU SEMBAH KAU YA ALLAHKU
KU TINGGIKAN NAMA-MU SELALU
SEMUA LIDAH 'KAN MENGAKU
ENGKAULAH YESUS TUHAN RAJAKU

0 Response to "LAGU PENYEMBAHAN - KAU YANG TERINDAH"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel