KPPK 238 Yesus, Juruselamat dan Pemanduku

 

Verse 1

Yesus yang memanduku, menyeb'rang laut menderu,

ombak datang memukul, dan bahaya kutempuh.

Kaulah kompas hidupku, dan jadi Pemanduku.

 

Verse 2

Yesus yang penuh kasih, laut pun dip'rintah-Nya,

ombak menjadi teduh, badai pun tak menderu.

Kau yang menenangkannya, jadilah Pemanduku.

 

Verse 3

Sewaktu 'ku berlabuh, ombak tetap memburu,

pada-Mu 'ku berlindung, pada-Mu 'ku berteduh.

Dengar suara lembut-Mu, "Ada 'Ku memandumu."

0 Response to "KPPK 238 Yesus, Juruselamat dan Pemanduku"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel