KPPK 394 Mengenang Kasih-Nya

 

Verse 1

Yang ditebus, disembuhkan, mengenang dan menyembahlah,

kasih-Nya nyata padaku, selamanya.

 

Verse 2

Tubuh Yesus dipecahkan, s'perti roti 'ni bagiku,

o, 'ku mau mengasihi-Nya, selamanya.

 

Verse 3

Kasih Tuhan tak tertara, b'ri darah-Nya 'tuk tebusku,

yang menyatakan kasih-Nya, selamanya.

 

Verse 4

Perjamuan kudus ini, Tuhan yang menetapkannya,

tak hentinya 'ku mengenang, selamanya.

0 Response to "KPPK 394 Mengenang Kasih-Nya"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel